7 Penyebab Ada Benjolan di Rahang yang Bisa Terjadi
Benjolan di rahang Anda yang disebabkan oleh alergi mungkin terasa meradang, teriritasi, atau sakit. Baca juga: Alergi: Gejala, Penyebab, Faktor Risiko, dan Cara Mengobati. 3. Fibroma. Fibroma adalah tumor jaringan lunak. Tumor ini dapat muncul di mana saja di tubuh Anda dan terbuat dari jaringan alami tubuh Anda.